Roemahmedia.com I BANDUNG,-
Gerakan olahraga mengusir perut buncit selama ini identik dengan plank dan sit-up.
Padahal, Anda tidak bisa mendapatkan perut langsing hanya dengan mengandalkan gerakan kedua gerakan tersebut.
Hal itu disampaikan pelatih kebugaran berbasis di AS, Life Time Fitness, Patrick Goudeau.
"Untuk mendapatkan perut yang rata, dibutuhkan gerakan yang dapat menggerakkan keseluruhan otot," jelas dia, seperti dilansir Shape.
Melakukan gerakan olahraga yang bisa menggerakkan otot di seluruh bagian tubuh, dapat membakar lebih banyak kalori. Hal itu juga bisa jadi cara mengecilkan perut buncit.
Patrick Goudeau menuturkan gerakan olahraga mengecilkan perut buncit bisa dikombinasikan dengan latihan kardio.
Gerakan tersebut bisa juga dilakukan secara mandiri di rumah.
Gerakan ini juga praktis karena bisa dikerjakan tak lebih dari 10 menit. Berikut variasinya:
Target: perut dan kaki
Berbaringlah di atas matras, lalu angkat kaki lurus ke atas membentuk sudut 90 derajat. Angkat juga kedua tangan di atas kepala sejajar dengan kaki.
Dari posisi tersebut, coba bangkit dengan cara ulurkan kedua tangan ke arah kaki.
Baca Juga
ragam
Sekda Jabar Herman "Ngaprak" di Tengah Bau Sampah menyengat TPA Sarimukti
yoga712024-10-04 19:08:052 Mins read ragam
Bambang Tirtoyuliono Dapat Penghargaan dari Mendagri & Tempo Media Grup
yoga712024-08-31 06:30:082 Mins read ragam
Atalia Nyatakan tidak Akan Maju Pilgub Jabar dan Pilwakot Bandung
yoga712024-08-20 12:46:362 Mins read ragam
Peringatan HUT Kemerdekaan RI ala Dinas SDA Jabar, Bagi-bagi Bendera merah putih
yoga712024-08-13 21:15:382 Mins read ragam
AMPI se-Jabar Dukung Ahmad Hidayat Jadi Cawagub Jabar, Sosok Muda yang ideal dampingi Dedi Mulyadi
yoga712024-08-10 17:03:002 Mins read ragam